Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

BUKU SISWA KELAS 2 Tema 8 Keselamatan di Rumah dan di Perjalanan


PerangkatKurikulum2013 Aturan Ketika Sarapan Pagi Sarapan pagi ada aturannya. Aturan itu berguna untuk menjaga kesehatan tubuh. Kesehatan tubuh sangat penting. Tubuh yang sehat akan terhindar dari penyakit. Penyakit yang muncul disebabkan sering lalai dengan aturan. Oleh sebab itu, aturan ketika sarapan pagi harus dipatuhi. Aturan ketika sarapan pagi yang harus dipatuhi antara lain: 1. mencuci tangan sebelum makan hingga bersih, 2. duduk dengan posisi yang benar, 3. mengambil makan dan minum dengan tertib, 4. berdoa kepada Tuhan sesuai ajaran agama yang dianut, 5. makan pelan-pelan dan tidak terburu-buru, 6. tidak berbicara ketika makan, 7. setelah makan, mencuci tangan hingga bersih, 8. setelah makan, berdoa kepada Tuhan sesuai ajaran agama yang dianut. 6 Buku Siswa SD/MI Kelas II Apa isi teks yang telah kamu baca pada halaman sebelumnya? Apa kesimpulanmu terhadap isi teks pada halaman sebelumnya? Coba baca kembali teks “Aturan Ketika Sarapan Pagi” dengan teliti! Setiap kata “Tuhan” selalu ditulis dengan huruf besar. Huruf besar disebutkan juga dengan huruf kapital. Perhatikan kalimat-kalimat di bawah ini! 1. Berdoa kepada Tuhan sesuai ajaran agama yang dianut. 2. Setelah makan, berdoa kepada Tuhan sesuai ajaran agama yang dianut. Huruf kapital juga dipakai sebagai huruf pertama kata ganti Tuhan. Kata ganti Tuhan yang sering digunakan, misalnya: 1. Yang Maha Esa, 2. Yang Mahakuasa, 3. Yang Mahabesar, 4. Yang Maha Pengasih, 5. Yang Maha Penyayang, dan sebagainya.



Untuk mendapatkan file BUKU SISWA KELAS 2 Tema 8 Keselamatan di Rumah dan di Perjalanan

Jangan sampai ketinggalan info-info terbaru dari kami, & berbagi info kepada sesama dengan cara membagikan / share artikel ini. Terimakasih




Posting Komentar untuk "BUKU SISWA KELAS 2 Tema 8 Keselamatan di Rumah dan di Perjalanan"